Home / NASIONAL / Melalui Patroli Piket Koramil 02 Banjarsari Berikan Himbauan Masyarakat

Melalui Patroli Piket Koramil 02 Banjarsari Berikan Himbauan Masyarakat

image_pdfimage_print

Surakarta: detikperu.com-

Piket Koramil 02 Banjarsari Kodim 0735/Surakarta Sertu Junaedi melaksanakan patroli rutin bersama Anggota linmas kelurahan Punggawan di wilayah kecamatan Banjarsari Surakarta, (21/5)

Patroli Malam hari dilaksanakan secara rutin untuk menjaga keamanan dan ketertiban di Masyarakat serta untuk monitoring Aktivitas masyarakat pada malam hari terutama tempat rawan gangguan Kamtibmas

Selain Itu kegiatan patroli di samping untuk menciptakan lingkungan yang kondusif juga digunakan untuk memberikan Himbauan kepada Masyarakat yang masih bergerombol terutama di tempat -tempat pertokoan yang mana mendekati Hari raya Idul Fitri banyak Masyarakat yang berbelanja.

Pada kesempatan tersebut sertu Junaedi Menyampaikan agar Masyarakat agar tetap mematuhi protokol penanganan Virus Pandemi Covid -19.dengan cara Physical distancing, Social distancing dan tetap pakai masker saat keluar rumah.(*)

Spread the love
https://www.lampungvisual.com/

About sub admin

Check Also

Tahun 2025 Saatnya Teknologi Pendidikan Masuk Kelas

Detikperunews.com- Sesuai arahan Presiden Prabowo di hari Guru Nasional, 25 November 2024, menyampaikan bahwa teknologi …

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *