Lampung Selatan, Detikperunews.com- Penjabat (Pj) Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Lampung Selatan, Intji Indriati menerima audiensi dari Balai Besar Pengawas Obat & Makanan (BBPOM) Bandar Lampung, di ruang rapat Sekda setempat, Kamis (9/1/2025). Dari informasi yang dihimpun, kunjungan BBPOM tersebut guna membahas Program Prioritas Nasional Keamanan Pangan di wilayah Kabupaten Lampung …
Read More »Tindakan Cepat dan Tinjauan Pj Bupati Firsada dalam Penanganan Banjir Akibat Hujan Deras
Tulang Bawang Barat, Detikperunews.com- Hujan deras yang mengguyur pada Rabu (08/01/2025) malam mengakibatkan beberapa wilayah di Kecamatan Tulangbawang Tengah (Tbt) mengalami banjir. Banjir terjadi akibat tersumbatnya drainase. Penumpukan sampah dan kotoran menjadi penyebab utama yang menghalangi aliran air, menyebabkan genangan di berbagai titik. Menanggapi situasi ini, Dinas Pekerjaan Umum dan …
Read More »Pleno Terbuka Penetapan Paslon Terpilih, Bayana Harap Tubaba Lebih Sejahtera
Tulang Bawang Barat, Detikperunews.com- Penjabat Sekretaris Daerah Tulang Bawang Barat (Tubaba), Dra. Bayana, M.Si., mengikuti Rapat Pleno Terbuka Penetapan Pasangan Calon Terpilih Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Tubaba tahun 2024 yang digelar oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Tubaba. Acara ini berlangsung di Hotel Jasa Prima, Tiyuh Tirta Makmur, Kamis …
Read More »Nukman Hadiri Rapat Pleno Terbuka Penetapan Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Terpilih
Lampung Barat, Detikperunews.com- Penjabat (Pj) Bupati Lampung Barat Drs. Nukman, M.M menghadiri rapat pleno terbuka penetapan pasangan calon bupati dan wakil bupati terpilih Kabupaten Lampung Barat pada pemilihan serentak tahun 2024. Rapat pleno berlangsung di Aula Kagungan Setdakab, Kamis 9 Januari 2025. Dipimpin langsung oleh ketua KPU Lampung Barat Doni …
Read More »Pembahasan Usulan DOB Bandar Negara Disetujui DPRD Lampung Selatan
Lampung Selatan, Detikperunews.com- DPRD Kabupaten Lampung Selatan secara resmi menyetujui pembahasan usulan calon Daerah Otonomi Baru (DOB) Bandar Negara, hasil pemekaran wilayah di Kabupaten Lampung Selatan. Keputusan tersebut diambil dalam Rapat Paripurna dalam rangka Penyampaian Pemekaran Daerah di Kabupaten Lampung Selatan, yang berlangsung di Ruang Sidang Paripurna, Gedung DPRD Kabupaten …
Read More »Polres Tulang Bawang Barat Sosialisasikan PPDB SMA Kemala Nusantara Bhayangkara
Tulang Bawang Barat, Detikperunews.com- Melalui bagian Sumber Daya Manusia (SDM) Polres Tubaba Polda Lampung menggelar sosialisasi Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) Tahun Ajaran 2025/2026 untuk SMA Kemala Nusantara Bhayangkara yang berlangsung di Aula Sarja Arya Racana Mapolres Tulang Bawang Barat. Rabu (08/01/2025). Kapolres Tulang Bawang Barat AKBP. Sendi Antoni, S.I.K …
Read More »Peresmian dan Tasyakuran Menempati Rumah Dinas Polri oleh Kapolres Tulang Bawang Barat
Tulang Bawang Barat, Detikperunews.com- Kegiatan peresmian dan tasyakuran menempati Rumah Dinas Polri Polres Tubaba Polda Lampung dilakukan oleh Kapolres Tulang Bawang Barat, Rabu tanggal 08 Januari 2025 mulai pukul 08.30 – 09.30 Wib. “Kami bersama PJU Polres Tubaba telah melaksanakan Kegiatan Peresmian Dan Tasyakuran Menempati Rumah Dinas Polri Polres Tubaba …
Read More »SPKT Polres Tulang Bawang Barat Terus Berikan Pelayanan Terbaik Kepada Masyarakat
Tulang Bawang Barat, Detikperunews.com- Kepolisian Resor Tubaba Polda Lampung, Dalam memudahkan Pelayanan masyarakat Kab.Tubaba, SPKT Polres Tubaba Polda Lampung terus bertugas memberikan pelayanan Kepolisian yang terbaik terkait layanan pengaduan, pelayanan SKCK dan pelayanan Identifikasi sidik jari secara terpadu kepada masyarakat. Selasa (07/01/2025) Dalam mewujudkan pelayanan prima kepolisian, SPKT Polres Tubaba …
Read More »Pj. Bupati Ikuti Rapat Penyelesaian Penataan Tenaga Non ASN
Lampung Barat, Detikperunews.com- Pj.Bupati Kabupaten Lampung Barat Drs. Nukman, M.M., beserta jajaran mengikuti rapat penyelesaian penataan tenaga non Aparatur Sipil Negara (ASN) di instansi Pemerintah Daerah (Pemda) yang digelar langsung oleh Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) Republik Indonesia (RI) melalui zoom meeting, Rabu (08/01/2025). Rapat yang bertujuan untuk mempercepat penataan tenaga …
Read More »Pj Sekda Lampung Selatan Terima Audiensi Kepala Kantor Pelayanan Pajak Pratama Natar
Lampung Selatan, Detikperunews.com- Penjabat (Pj) Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Lampung Selatan, Intji Indriati menerima audiensi Kepala Kantor Pelayanan Pajak Pratama Natar, di ruang rapat Sekda setempat, Selasa (7/01/2025). Dalam audiensi itu, Kepala Kantor Pelayanan Pajak Pratama Natar, Dewi Imelda Sari mengapresiasi Kabupaten Lampung Selatan dalam hal penerimaan wajib pajak. “Jadi …
Read More »